Psychology in Festival (PSYFEST) 2013
Psychology in Festival (PSYFEST) 2013 adalah acara edukasi yang telah diadakan kedua kalinya oleh Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Indonesia. PSYFEST 2013 yang bertemakan “See Wider, Get Brighter” memiliki tujuan untuk memperkenalkan ilmu psikologi dan aplikasinya dalam kehidupan sehari-hari kepada masyarakat luas.
PSYFEST 2013 memiliki tiga rangkaian acara, yaitu
- SNAP-PSYFEST (Psychology in Application) pada tanggal 31 Agustus 2013 di Margo City Depok,
- ITP-PSYFEST (Introduction to Psychology) pada tanggal 7-8 September 2013 di Fakultas Psikologi Universitas Indonesia,
- TRANSFORMER-PSYFEST pada tanggal 14 September 2013 di Ex Marketing Office Gandaria City.
- Grand Closing PSYFEST 2013 yang diadakan pada tanggal 14 September 2013 di Piazza Gandaria City.
Untuk mengikuti acara ITP-PSYFEST hanya dengan membeli tiket seharga Rp 35.000 untuk hari pertama, Rp 40.000 untuk hari kedua, dan Rp 75.000 jika membeli tiket untuk hari pertama dan kedua.
Untuk informasi lebih lanjut mengenai PSYFEST 2013:
Twitter: @PSYFEST2013
Facebook: Psy Fest
Website: www.psyfestpsikoui.com
Contact Person:
- General: Rizka (081282086484)
- Tickets: Triputri (08118822093
Adin (087873409715)
- Competition: Syazka (081219549093)
Vita (085719871239)
- Login to post comments